Macaroni schotel kesukaan Aldi.. halah, makanan apa sih yang nggak disuka Aldi?
Karena mudah membuatnya, macschot ini jadi salah satu menu yang sering dibuat didapurku. Terkadang ada yang pesan juga untuk keperluan ulang tahun anak, untuk isi goody bag, atau untuk dibagi-bagi ke temen-temen kantornya. Biasanya untuk yang lagi berulang tahun, supaya "irit dan merata" dibagi masing-masing satu cup.
Cocok untuk sarapan pagi ataupun cemilan sore... apalagi kalo di kantor ada microwave. Tinggal dipanaskan, bisa dimakan hangat. nikmaaat...
Kalau tidak sempat membuat sendiri... boleh pesan di Dapur Pandoerkoe kok. freshly made to order. Ukuran bisa disesuaikan budget lho...
Selain macschot, ada juga lasagna cup lho... fresh dan rasanya nggak kalah deh dengan lasagna restoran hehehe... makan satu, pasti mau tambah...
No comments:
Post a Comment